Rehat Sejenak..., Burung Pun Cari Makanan
Suasana pagi hari sambil menghirup udara segar dan menikmati cahaya matahari.Sambil olahraga jalan kaki masih bisa memandang petakan sawah yang ditanami padi di musim penghujan.
Namun yang agak menarik,kehadiran burung yang mencari makanan di petakan sawah yang merupakan pemandangan yang sudah jarang ditemukan di Kota Medan.
Merasa tertarik,segera ambil handphone dan merekam aksi burung yang dengan leluasa mencari makanan di petakan sawah padi.(Roem)