Foto: Tumpukan U-Ditch di Lapangan Jalan Rebab,Medan Baru,Senin (9/10)/Dolok S |
Sudah hampir 2 bulan,puluhan unit U-Ditch menumpuk di Lapangan Jalan Rebab,Medan Baru.U-Ditch tersebut digunakan untuk pembangunan drainase yang saat ini sedang marak maraknya dilaksanakan Pemko Medan.
Pengamatan di lokasi, Senin(9/10),tumpukan U-Ditch masih berjejer di lapangan dan kurang diketahui penggunaanya,apakah akan digunakan untuk revitalisasi lapangan tersebut.
Saat ini,pembangunan drainase menggunakan U-Ditch sedang dilaksanakan Dinas SDABMBK Medan di berbagai ka2asan Kota Medan untuk mengatasi banjir.Dolok S/Redaksi