Foto: Kota Medan Diguyur Hujan Pada Hari Pertama Idul Fithri,Rabu(10/4)/Tums |
Suasana pagi dan siang Kota Medan mendung dan diguyur hujan.Pagi hari jelang Sholat Idulfitri 1445 H di mesjid mesjid hujan sempat turun dan kemudian reda.
Namun,sekitar pukul 09.30 WIB,hujan kembali mengguyur Kota Medan sehingga suasana arus lalu lintas sepi.
Sampai pukul 10.00 WIB,hujan masih turun dan langit pun mendung.Berbeda dengan hari hari sebelumnya,Kota Medan diterpa cuaca panas mulai pagi hingga malam hari.Tumpal S/Redaksi