Foto: Bupati Samosir Vandiko Gultom Resmikan Kantor Desa Parbalohan,Jumat (20/10) |
Samosir,DP News
Setelah 30 tahun,Desa Parbalohan,Simanindo punmemiliki Kantor Desa yang bersumber dari Anggaran Dana Desa (ADD) sebesar Rp 250 juta dari APBD Tahun 2024.
Saat peresmian kantor tersebut,Bupati Samosir Vandiko Gultom mengingatkan agar kantir jangan sering kosong tetapi harus semakin rame dikunjungi masyarakat untuk mendapatkan pelayanan.
"Kantor sudah bagus, sayang sekali kalau tidak dimanfaatkan,"kata Vandiko.
Selain itu,Vandiko kembali mengingatkan agar kelompok tani yang mendapat ijin menderes getah pinus supaya manusiawi, tetap memperhatikan alam dan masyarakat.
Foto: Tokoh Masyarakat Desa Parbalohan Berbicara Saat Peresmian Kantor Desa Parbalohan, Jumat (20/12) |
Pj.Kades Parbalohan Aristo Tumanggor berterima kasih atas peresmian Kantor Desa Parbalohan.
Tokoh masyarakat Suleman Sinaga merasa bangga sejak 30 tahun lalu sudah menantikan kehadiran kantor desa dan baru saat ini baru bisa berdiri.Rumapea/Redaksi